Pupuk Gandasil D merupakan Pupuk NPK majemuk dan sebagai pupuk daun foliar berbentuk kristal yang mampu mendorong pertumbuhan tanaman sehingga dapat tumbuh lebih cepat, juga mampu menginduksi fase pertumbuhan vegetatif pada tanaman yakni pada pertumbuhan pada daun.
KeunggulanÂ
membantu tanaman dalam menambah nutrisi pada pembentukan daun dan merangsang tumbuhnya tunas baru. Pupuk Gandasil D merupakan jenis pupuk yang sering direkomendasikan para pakar nutrisi tumbuhan, selain itu Gandasil D menjadi salah satu alternatif pupuk murah dengan hasil yang terbilang maksimal.