Pupuk daun berbentuk butiran kristal berwarna putih yang mengandung unsur hara Nitrogen 13% dan Kalium 46% yang mudah larut dalam air, mempercepat pembungaan dan pembuahan serta meningkatkan daya simpan buah.
KeunggulanÂ
Mempercepat proses pembungaan dan pembuahan
Tidak menyebabkan keasaman pada tanah
Bebas dari Chlorine sehingga rasa buah terjamin dan dapat digunakan untuk tembakau
Meningkatkan mutu, kualitas dan bobot buah
Spesifikasi Kandungan :
N (Nitrogen) 13%
K2O (Kalium) 46%
Warna : Putih
Bentuk : Kristal
Kemasan : 1 kg, 2 kg